KOMPETENSI GURU PAI DAN PENGARUHNYA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA

Authors

  • Siti Hawa STIT Al-Hilal Sigli

DOI:

https://doi.org/10.58645/jurnalazkia.v17i2.264

Keywords:

Teacher Competence, Student learning outcomes

Abstract

This study entitled "PAI teacher competence and its influence on student achievement". The purpose of this study was to determine the role of school principals in empowering the competence of PAI teachers, to find out the effect of Islamic education teacher competence on student achievement and the factors that influence student learning outcomes. The research results obtained show that the role of school principals in empowering PAI teachers is as educators, managers, administrators, supervisors, leaders (leaders) and as innovators. The competencies possessed by PAI teachers are known to have a positive influence on student achievement and are a benchmark for an educator. The factors that influence student achievement include external and internal factors. Internal factors include physical and spiritual health, as well as student psychology. while external factors include family, school and community.

References

Agus Wibowo, Hamrin, Menjadi Guru Berkarakter, Yogyakarta: Pustaka Belajar, 2012.

Ali, Mengajar dan Belajar, Ujung Pandang: Badan Penerbit Universitas Negeri Makassar, 2008.

Dirawat, dkk, Pengantar Kepemimpinan Pendidikan, Surabaya: Usaha Nasional, 1986.

E. Mulyasa, Menjadi Kepala Sekolah Profesional, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2007.

Made Pidarta, Peranan Kepala Sekolah Pada Pendidikan Dasar, Jakarta: Gramedia Widiasarna Indonesia, 1995.

Nasution, Peranan Orangtua Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Anak. Yogyakarta: Kanisius, 1985.

Rahmi, S. (2021). KERJA SAMA ORANG TUA DAN GURU DALAM MEMBENTUK KEPRIBADIAN PESERTA DIDIK DI SEKOLAH. JURNAL AZKIA: Jurnal Aktualisasi Pendidikan Islam, 16(2).

Saiful Sagala, Manajemen Strategik dalam Peningkatan Mutu Pendidikan, Bandung: Alfabeta, 2010.

Slameto, Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya, Jakarta: Rineka Cipta, 2010.

Soewadji Lazaruth, Kepala Sekolah dan Tanggung Jawabnya, Yogyakarta: Kanisius, 1994.

Sondang Sagian, Teori dan Praktek Kepemimpinan, Jakarta: Rineka Cipta, 2003.

Supranto, Analisis Multivariat Arti dan Interprestasi, Jakarta: Rineka Cipta, 2010.

Umu Syaidah, Pengaruh Kompetensi Guru Terhadap Hasil Belajar Ekonomi di SMA Negeri Rambipuji Tahun Ajaran 2017/2018, Jurnal Pendidikan Ekonomi: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi, dan Ilmu Sosial 185 ISSN 1907-9990 | E-ISSN 2548-7175 | Volume 12 Nomor 2 (2018), DOI: 10.19184/jpe.v12i2.8316.

Undang-Undang R.I. Nomor 14 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen, 2006.

Wahjosumidjo, Kepemimpinan Kepala Sekolah, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2002.

Zamroni, Paradigma Pendidikan Masa Depan, Yogyakarta: Biograf Publishing, 2010.

Downloads

Published

2022-12-23

Issue

Section

Articles